pelaksanaan Pembinaan Calon Desa Sadar Hukum di 4 (empat) Desa dari 4 (empat) Kecamatan di Kabupaten Karangasem Tahun 2018, yang sudah terlaksana dari tanggal 22 - 26 Oktober 2018 di Desa Antiga Kecamatan Manggis, Desa Tribuana Kecamatan Abang, Desa Pertima Kecamatan Karangasem dan desa Bungaya Kangin Kecamatan Bebandem, adapun peserta yang di undang diantaranya tokoh - tokoh masyarakat serta kelompok masyarakat yang berpengarug di desa yang disasar dalam pembinaan CDSH tahun 2018.